Factory Accounting; Tax & Cost
Bertanggung jawab atas perhitungan produk, analisis struktur pengeluaran, dan penutupan beban bulanan untuk pabrik.
Melakukan verifikasi di lokasi di area produksi dan gudang untuk memastikan kesesuaian antara barang serta catatan akuntansi.
Mengorganisir dan berpartisipasi dalam perhitungan persediaan, mengecek analisis selisih, dan tindak lanjut pertanggungjawaban.
Membuat laporan keuangan melakukan stock opname memastikan proses pengiriman dokumen dilakukan secara benar dan tepat waktu melakukan penagihan hutang dan mengerjakan tukar faktur.
Membuat dan memeriksa jurnal umum, jurnal penyesuaian, serta rekonsiliasi akun.
Melakukan rekonsiliasi bank, kas besar/kecil, serta memeriksa saldo akun secara berkala.
Monitoring jatuh tempo pembayaran pajak dan memastikan seluruh kewajiban dipenuhi tepat waktu.
Mendukung proses pemeriksaan pajak jika diperlukan.
QualificationsMemahami dan berpengalaman menggunakan Coretax (pelaporan dan administrasi pajak)
Menguasai perhitungan dan pelaporan (Rekonsiliasi Fiskal, PPN, dan PPh 21, 23, 25, 26)
Berpengalaman menggunakan software accounting / ERP (SAP, Accurate, Odoo, dll menjadi nilai tambah)
Sertifikat Brevet A & B akan menjadi nilai tambah
Memiliki integritas, teliti, kemampuan komunikasi yang baik, cepat belajar, dan orientasi pelayanan
Bersedia penempatan di Bogor, Jawa barat
Interview Questions- Berapa gaji bulanan yang kamu inginkan?
- Kualifikasi mana yang kamu miliki?
- How many years' experience do you have as an Accounting Role?
- Berapa tahun pengalaman kerjamu di bidang perpajakan?
- Tugas-tugas akuntansi apa saja di bawah ini yang familier kamu lakukan?
- Produk Microsoft Office apa saja di bawah ini yang bisa kamu gunakan?
- Berapa lama waktu yang kamu butuhkan untuk memberi tahu perusahaanmu saat ini?
Ralika Group adalah perusahaan yang bergerak di bidang pengadaan barang dan jasa, dengan fokus utama pada penyediaan peralatan pertahanan dan keamanan, termasuk perangkat keras militer dan perlengkapan penting lainnya. Berkomitmen pada kualitas dan profesionalisme, Ralika Group memainkan peran penting dalam mendukung kebutuhan strategis berbagai institusi dan organisasi di sektor pertahanan.
#J-18808-LjbffrTo Search, View & Apply for jobs on this site that accept applications from your location or country, tap here to make a Search: